About us - Myoka

Myoka merupakan meal replacement murah, yang hadir pada tahun 2023, untuk mengurangi angka obesitas di Indonesia yang terus meningkat setiap tahun. 

Ini merupakan makanan diet rendah kalori, yang akan #support kamu, baik yang belum maupun sudah menyadari tentang pentingnya diet dan dampaknya bagi diri sendiri, terutama kesehatan.

Myoka kaya akan serat buah, sayur-sayuran, dan biji-bijian yang akan membantu kamu kenyang lebih lama. Selain itu, ada juga kandungan kolagen, yang sudah teruji mampu mengatasi wajah beruntusan, kusam, hingga berjerawat sekalipun, jikalau diikuti pola hidup yang sehat pula. 

Meal replacement satu ini, memiliki tenggat kadaluwarsa yang lama, karena terbuat dari bahan2 khusus dan melewati berbagai uji klinis yang ketat.

Myoka bernaung pada Perusahaan PT Agung Sejahtera Manufatkur dan yang telah tersertifikasi ISO 22000:2018. 

Kami selalu berkomitmen untuk menjaga kualitas dan gizinya, agar bagi yang membutuhkan benar-benar merasakan manfaatnya. Meal replacement ini juga sudah mendapat izin edar dan BPOM (273135000400023).